Saturday, February 4, 2017

Solved! Solusi Mengatasi Blank Screen C:\Windows\system32\ipconfig.exe



Solusi Problem Blank Screen c:\Windows\system32\ipconfig.exe


Berikut ini cara memperbaiki problem yang seperti saya alami pada windows 10 64 bit. Cara ini 100% work pada windows 10 64 bit.

Pop up blank / black screen console window dengan tulisan c:\Windows\system32\ipconfig.exe selalu muncul pada layar monitor setiap beberapa detik kemudian hilang lagi dan kejadian ini terus berulang-ulang, hal ini sangat menggangu aktifitas pekerjaan pada Laptop / PC.



Penyebab pasti dari problem ini sebenarnya saya tidak tahu. Bisa jadi ini merupakan malware saat kita selesai menginstall suatu program tertentu.
Ada sebuah program yang diberi nama RKill.exe dimana program ini termasuk katagori: Security Software dan berjalan pada operating system windows XP/Vista/7. 


Meskipun demikian setelah saya coba pada windows 10 64 bit ternyata berhasil 100%.
Apapun itu kita langsung saja masuk ke solusi untuk mengatasi masalah ini.

Step by Step Solusi:
1. Download software RKill.exe berikut ini.
atau dari sumber aslinya:

2. Setelah berhasil download, buka file program tersebut:

3. Kemudian langsung jalankan program rkill.exe Program akan berjalan seperti ini:

tunggu sampai program berjalan sampai selesai:


4. Tunggu beberapa saat sampai muncul file record dalam bentuk .txt
5. DONE !!
6. Note: Akan tetapi program RKill ini sifatnya tidak permanen, setiap restart computer problem blank / black screen akan muncul kembali. Jadi setiap restart / menyalakan computer maka RKill.exe harus dijalankan untuk mematikan problem blank / black screen yang akan muncul.


Terima Kasih telah berkunjung ke blog: catatanlukito.blogspot.com

Salam 

Admin

No comments:

Post a Comment

Berikan Opini Anda